Lepas Jahitan Operasi Gigi Bungsu
Dry Socket Nyeri Hebat Sehabis Cabut Gigi Kompasiana Com
10 Efek Setelah Operasi Gigi Geraham Bungsu dan Cara Mengatasinya

Saat gigi geraham bungsu mulai tumbuh biasanya disertai dengan adanya beberapa masalah yang bisa menimbulkan rasa tidak nyaman atau bahkan sakit luar biasa, misalnya saja seperti penyebab gigi geraham bungsu tumbuh tidur, gigi bungsu menusuk pipi, gigi bungsu tumbuh miring ke arah pipi atau bisa juga karena bahaya gigi bungsu tumbuh miring.
Karena pertumbuhan gigi geraham bungsu menimbulkan rasa sakit hingga pemiliknya kesulitan untuk makan dan bicara. Tidak sedikit yang memilih jalan operasi gigi geraham bungsu guna memperbaiki strukturnya. Biasanya operasi dilakukan untuk memperbaiki kondisi dan letak gigi geraham bungsu yang tumbuh secara abnormal.
Namun di samping tindakan tersebut, banyak yang mengatakan jika operasi gigi geraham bungsu menimbulkan banyak efek samping yang bisa mengakibatkan kesehatan gigi menjadi terganggu. Berikut adalah efek setelah operasi gigi geraham bungsu yang mungkin akan terjadi:
Efek operasi gigi geraham yang paling sering dialami adalah terjadinya pembengkakan di area sekitar gusi yang baru dicabut. Bahkan pembengkakan bisa sampai ke pipi, rahang dan bagian mulut lainnya. Hal ini sangat wajar mengingat tindakan pembedahan melihatkan saraf gigi sehingga menimbulkan adanya bagian gusi yang bengkak.
Rasa nyeri pasca operasi gigi geraham bungsu tentu akan anda rasakan setelah obat bius mulai hilang. Biasanya rasa nyeri akan terasa hingga beberapa waktu kemudian. Namun setiap orang akan merasakan rasa nyeri dalam jangka waktu yang berbeda-beda.
Efek lain yang mungkin terjadi setalah dilakukannya operasi gigi geraham bungsu adalah terjadinya pendarahan yang tidak kunjung berhenti. Hal ini terjadi akibat pembuluh darah yang ada di sekitar saraf gigi terbuka dan menimbulkan darah terus keluar dan sulit dihentikan.
- Kerusakan Pada Saraf Gigi
Tindakan operasi gigi belakang seringkali menimbulkan efek samping pada sejumlah orang. Hal tersebut dikarenakan ada bagian gigi yang harus dihilangkan atau dicabut agar gigi belakang tidak menimbulkan rasa sakit, misalnya saja seperti kerusakan pada saraf gigi. Karena gigi impaksi sering terjadi di bagian gigi geraham bungsu yang memiliki banyak pembuluh saraf di dalamnnya. Bukan tidak mungkin jika tindakan operasi ini menimbulkan kerusakan di dalamnya.
- Benjolan Pada Gusi Belakang
Efek operasi gigi bungsu dilakukan untuk memperbaiki struktuk atau letak gigi yang tumbuh secara abnormal. Karena tindakan dilakukan dengan membuka area gusi, maka biasanya setelah operasi gusi menjadi bengkak hingga menimbulkan adanya benjolan di bagian gusi belakang. Benjolan ini akan mengempes jika luka bekas operasi gigi geraham bungsu sudah mulai membaik.
Kista gigi atau tumor gigi sering terjadi akibat infeksi yang terus merusak jaringan di dalamnya. Biasanya tumor akan menimbulkan benjolan di bagian rahang gigi yang membuat penderitanya kesulitan untuk mengunyah makanan atau berbicara. Jika hal tersebut terjadi, maka tindakan dokter harus segera dilakukan.
Alveolar Osteitis merupakan kondisi dimana gumpalan darah yang terjadi pasca operasi yang terdapat di antara rongga gigi mencair atau lepas sebelum luka bekas cabutan sembuh dengan sempurna. Gumpalan darah ini selain berfungsi sebagai penyangga gigi juga melindungi lapisan ujung saraf yang terdapat ruang kosong setelah dilakukan pencabutan.
Trimus merupakan efek samping yang akan terjadi setelah melakukan operasi gigi geraham bungsu. Kondisi ini ditandai dengan kesulitan saat ingin membuka mulut sehingga menimbulkan rasa sakit yang sangat luar biasa. Hal ini disebabkan karena luka jahitan belum terlalu kering sehingga mulut akan sulit untuk dibuka atau digerakan.
- Kanker Pada Gusi Gigi Geraham
Jika kebanyakan kanker gigi gusi disebabkan oleh tindakan buruk yang sering menjadi kebiasaan anda setiap hari. Maka tindakan melakukan operasi gigi geraham bungsu juga bisa menimbulkan resiko operasi gigi geraham bungsu yang lebih fatal. Namun, sebelum adanya efek samping ini seseorang akan mengalami bebebrapa gejala seperti pembengkakan gusi yang tidak kunjung mengempes, luka bekas operasi yang tak kunjung sembuh, terjadi pendarahan terus menerus, bahkan rasa sakit yang luar biasa saat digunakan untuk mengunyah makanan atau saat berbicara.
- Gangguan Penyakit Lainnya
Selain beberapa efek samping setelah operasi gigi geraham bungsu atau efek operasi gigi impaksi. Tindakan seperti ini juga memiliki resiko terkenanya penyakit yang melibatkan organ tubuh lainnya, misalnya saja seperti strock dan penyakit jantung.
Cara Mengobati
Beberap efek setelah operasi gigi geraham bungsu akan menimbulkan beberapa gejala. Di samping itu, anda bisa mengobatinya dengan beberapa cara di bawah ini:
- Hindari makan-makanan yang bertektur kasar atau minuman yang mengandung soda atau perasa buatan untuk menghindari luka di bagian bekas operasi.
- Jika menimbulkan rasa sakit atau nyeri, maka mintalah resep dokter untuk meredakan rasa sakit dan nyeri tersebut. Biasanya dokter akan memberikan sejumlah obat untuk meredakan rasa nyeri pasca operasi dilakukan.
- Jika setelah tindakan pasien mengalami pendarahan di bagian gigi gusi. Maka hindari untuk meludah secara berlebih. Anda cukup mengganti kapas/kasa agar gumpalan darah tidak terlalu menumpuk di dalamnya.
Tindakan operasi gigi geraham bungsu memang menimbulkan beberapa efek samping. Dengan mengetahui efek setelah operasi gigi geraham bungsu di atas, maka sebelum melakukan tindakan tersebut anda bisa mempertimbangkannya terlebih dahulu.
Gallery Lepas Jahitan Operasi Gigi Bungsu
Tips Selepas Cabut Gigi Penting Untuk Semua
Mimpi Buruk Itu Berjudul Odontectomy
Viralfoodcrew On Twitter Tapi Ada Masalah Lg Doc Ckp Gigi
Kisah Ke Klinik Pergigian Qisya Puncak Alam Mek Onie
Sakitnya Hati Tidak Sesakit Tumbuhnya Gigi Bungsu Beauty
Klinik Pergigian Norisah 133 张照片 医生 No 11
Operasi Gigi Bungsu Dengan Biaya Bpjs Kesehatan Me And Around
Penjagaan Di Rumah Selepas Prosedur Pembedahan Oral Portal
Pengalaman Cabut Gigi Bongsu Di Hospital Kuala Lumpur
Pengalaman Cabut Gigi Bongsu Hospital Sungai Buloh
Pengalaman Cabut Gigi Bongsu Hospital Sungai Buloh
Cerita Tentang Operasi Graham Bungsu Aprijanti
Biaya Operasi Gigi Bungsu Audy Dental
Tak Hanya Biaya Ini Yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Operasi
Cabut Gigi Antara Trauma Takut Atau Berani Jom Ikuti
Klinik Pergigian Norisah 133 De Fotografii Doctor No
Pengalaman Cabut Gigi Bongsu Di Hospital Kuala Lumpur
Operation Taking Out Sgt Blue Tooth Operasi Gigi Bungsu
Operasi Impaksi Gigi Bungsu Persiapan Proses Dan Risiko
Pendarahan Berlanjutan Selepas Cabutan Gigi Portal Myhealth
Penjagaan Di Rumah Selepas Prosedur Pembedahan Oral Portal
Berbagi Pengalaman Dibius Total Ternyata Nggak Seseram Kata
Pengalaman Bedah Minor Gigi Bungsu The Urban Mama
Biaya Cabut Gigi Dan Hal Hal Lain Yang Harus Anda Tahu
Blog Cik Ziera Pengalaman Pertama Kene Bedah Di Klinik
Belum ada Komentar untuk "Lepas Jahitan Operasi Gigi Bungsu"
Posting Komentar